Widget HTML #1

Cara Membuat Rantai dengan Corel Draw X7

Cara Membuat Rantai dengan Corel Draw X7

Cara Membuat Rantai dengan Corel Draw X7

Hari ini admin akan memberikan tutorial cara membuat rantai dengan corel draw x7, pada tutorial yang sebelumnya admin memang sudah pernah memberikan tutorial tentang membuat vector rantai, tapi kali ini rantai yang berbeda.

Karena langkah-langkahnya sangat mudah sekali, admin akan menjelaskan teorinya sedikit saja, atau kamu bisa langsung saja lihat video tutorialnya di bawah ya.

Cara Membuat Rantai dengan Corel Draw X7

Sedikit penjelasan tentang cara membuat vector rantai:
  1. Yang pertama kamu buat adalah bentuk persegi panjang
  2. Lalu ubah sudut-sudutnya yang lancip menjadi oval, yaitu dengan Corner Radius.
  3. Setelah jadi, buat lagi bentuk yang sama kamu letakkan di tengah.
  4. Lalu kamu seleksi semua objek dan gunakan Back Minus Front.
  5. Dan selanjutnya buat bentuk oval kecil vertikal, kamu letakan di tengah-tengah Rantai.

Nah, kira-kira seperti itu cara membuatnya, untuk lebih jelasnya silakan kamu simak video tutorialnya ya, jika ada yang kurang jelas, silakan tanya di kolom komentar.

Cara Membuat Rantai dengan Corel Draw X7